
WEBINAR ENTERPRENEURSHIP ANAK SMP KATOLIK RICCI II
WEBINAR ENTERPRENEURSHIP ANAK SEKOLAH
Narasumber : I Wayan Kartika
Bersama I Wayan Kartika pebisnis muda dari Bali, siswa SMP Katolik Ricci II belajar untuk memiliki pengetahuan menjadi wirausahawan dari sejak muda. Banyak anak muda pada masa kini telah memulai bisnis. Ada anak-anak muda telah memiliki penghasilan besar sejak di bangku sekolah, kuliah.
Berangkat dari pengalaman I Wayan Kartika , bagaimana untuk memulai bisnis. Sejak dini anak muda harus mampu mengenali diri dari kekuatan, kelemahan dan menangkap peluang-peluang yang ada. Ada orang yang memiliki kekuatan, kempuan berjualan, namun lemah di administrasi. Demikian juga ada orang yang memiliki kompetensi administrasi namun lemah di marketing dll. ( SWOT ). Kalian harus bisa membuka diri. Modal yang utama adalah kemauan yang kuat, diri kita sesndiri. Pencapaian kesuksesan tidak tiba-tiba, namun perlu usaha kerja keras. Kalau ancaman itu dari luar, namun bisa juga berubah menjadi kekuatan. Kompetitor bukan ancaman namun menjadi sparingpartner untuk maju.
Masalahnya bukan bis apa ya ? Masalahnya adalah siapa yang mau berbisnis ? Orangnya? Peluangnya bisnis sangat banyak. Pencapaian apa yang mau dicapai? Goalnya apa ? Ada target yang mau dicapai. Misalnya kalian mau punya rumah, punya mobil, membantu orang lain dll.
Alasan apa harus berjuang? Kenapa harus bangun pagi ? Kalau impianmu belum mengusik tidurmu, mimpimu belum besar !!! Harus punya tujuan! Punya kerajaan bisnis sendiri!
Tidak ada pencapaian yang singkat. Butuh perjuangan yang besar. Bukan seperti di tiktok. Kalian jangan tertipu. Keberhasilan tidak dengan instan.
I Wayan Kartika tidak dilahirkan dengan serba ada. Mungkin kalian lebih beruntung dengan fasilitas yang ada di rumah kalian. Makanya bagi kalian yang mau sukses harus berjuang.
Semoga siswa-siswi SMP Katolik Ricci II kelak berhasil menjadi pengusaha-pebisnis yang sukses. ppur
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
PPDB Sekolah Ricci Tahun Pelajaran 2025-2026
Pendaftaran Peserta Didik Baru tahun pelajaran 2025-2026 dibukan pada Sabtu, 7 September 2024.
PENGUMUMAN PEMBAGIAN KELAS TAHUN AJARAN 2024/2025
Selamat siang, Pengumuman mengenai pembagian kelas 8 dan 9 SMPK Ricci 2 T.A. 2024/2025, dapat diakses melalui link sebagai berikut ini: Untuk kelas 8 : https://bit.ly/KELAS824-25
Pembagian Kelas TA. 2023/2024
Pengumuman mengenai pembagian kelas 8 dan 9 SMPK Ricci 2 TA. 2023/2024, dapat diakses melalui link sebagai berikut ini: https://drive.google.com/drive/folders/1QmrCo2Td3MaAVzNl
Ricci Fun Fest 2021
Ricci Fun Fest kembali hadir... Kali ini akan semakin seru, karena RFF tahun ini diadakan untuk unit TK hingga SMA. Sistem perlombaannya bisa dibaca-baca disini ya. SISTEM PERLOMBAAN RF
KEMBANGKAN KOMPETENSI ABAD-21 NEBGHADAPI REVOLUSI 4.0 DAN SUKSES DALAM AKM
PELATIHAN GURU SMP KATOLIK RICCI I & II Selasa, 15 Juni 2021 Narasumber : Kristiono Prahoro Sakti, S.Pd, MM, MBiomed Luar biasa, bersama narasumber yang biasa ddipanggil Bapak Krist
KEMBANGKAN KOMPETENSI ABAD-21 NEBGHADAPI REVOLUSI 4.0 DAN SUKSES DALAM AKM
PELATIHAN GURU SMP KATOLIK RICCI I & II Selasa, 15 Juni 2021 Narasumber : Kristiono Prahoro Sakti, S.Pd, MM, MBiomed Luar biasa, bersama narasumber yang biasa ddipanggil Bapak Krist
ACARA TUTUP TAHUN PELAJARAN 2020-2021
SMP KATOLIK RICCI II UNGGUL BERPRESTASI KREATIF DAN BERKARAKTER RICCI RESPECT INTEGRITY CARING CITIZHENSHIP INITIAVIE "KREATIFITASKU DI MASA PANDEMI" Selalu bersyukur kepada Tuhan
PERPISAHAN SISWA KELAS IX SMP KATOLIK RICCI II ANGKATAN-31 TAHUN 2020-2021
Selamat lulus 100 % !!!! Kami bangga dengan siswa kelas IX angkatan ke-31 ini. Kalian luar biasa, sungguh Unggul Berprestasi Kreatif dan Berkarakter Ricci. Kerja keras kalian sungguh me
WEBINAR STRESS MANAGEMENT FOR STUDENTS
WEBINAR STRESS MANAGEMENT FOR STUDENTS Narasumber : Ibu Adriana Amelia Di masa pandemi ini hampir semua orang mengalami stress dengan berbagai alasan. Situasi dimana banyak orang mengal
PELEPASAN SISWA KELAS IX ANGKATAN -31 TAHUN 2020-2021
Tidak terasa tahun pelajaran 2020-21 telah berakhir. Siswa kelas IX angkatan-31 2020-21 dinyatakan lulus 100%. Selamat ya. Sukses selalu, kalian hebat. Di saat sulit pada masa pandemi C